Banyak tantangan yang pernah dialami oleh perempuan Indonesia, mulai dari keterbelakangan, berjuang melawan kebodohan, mengangkat senjata melawan penjajah, mengejar kesejajaran sebagai mitra laki-laki, bersama-sama membangun negara. Isi buku ini merupakan tulisan mengenaikiprah perempuan dari berbagai bidang, antara lain pendidikan, sosial, politik, ekonomi, seni, budaya dengan berbagai fenomen…
Kesaksian sepasang manusia yang karena cinta dan iman kepada Tuhan, mengembalikan setiap konflik kepada Allah dan doa. Bagaiman orang mencari jati dirinya dan penciptanya dikisahkan disini. Penulis secara jelas menguraikan kecintaanya pada Katolik, kebenaran dan kejujuran, kasih dan pengetahuan serta mengkombinasikan tradisi alkitabiah dan pandangan ortodoks Katolik dengan pribadi seorang moder…
Buku ini mengupas beberapa permasalahan psikologi yang terjadi dalam keseharian masyarakarat, terutama keluarga, beserta dengan teori dan solusi yang dapat dilakukan oleh pembaca. Beberapa penggambaran kasus nyata (ada juga yang berasal dari pengalaman pribadi penulis) diambil sebagai pengantar atas permasalahan inti yang akan dibahas. Pada beberapa bagian, pembaca diberikan pencerahan melalui …
Perkawinan Katolik bisa batal? Salah satu sifat perkawinan Katolik adalah tidak terceraikan (Indissolubilitas), dan oleh karena itu di dalam Gereja Katolik tidak dikenal istilah perceraian. Namun demikian, harus diakui adanya sejumlah perkawinan yang mengalami kesulitan besar sehingga tidak mungkin lagi dapat diupayakan rekonsiliasi melalui sarana-sarana pastoral agar kehidupan sebagai suami is…
Gereja Katolik menetapkan bahwa sebelum perkawinan dirayakan haruslah pasti bahwa tak satu hal pun menghalangi perayaannya yang sah dan cicit (Kan. 1066). Dengan ketentuan itu, Gereja memberikan norma umum dan dasar bahwa penanggung jawab utama Komunitas Diosesan (Ordinaris wilayah dan para Pastor Paroki) harus melakukan penyelidikan yang cermat agar perkawinan umatnya dapat dilangsungkan secar…