“Menarik, mengagumkan sekaligus mengharukan, tulisan Romo Heri berkisah tentang ciptaan Tuhan yang paling mulia yakni manusia melalui pendekatan rohaniah yang paling mulia, yaitu kasih sayang.” (Jaya Suprana, Budayawan, Seniman & Pengusaha) “Berbagai cerita kehidupan orang-orang inspiratif dirangkum menjadi karya yang dapat memuaskan sang pembaca, melalui tulisan Pastor Heri yang sang…