Pembahasan dalam buku ini : 1. Situasi Gereja Indonesia 2. Persekutuan 3. Pewartaan 4. Liturgi 5. Kemasyarakatan 6. Dialog 7. Kontekstualisasi
Gereja Katolik sudah berusia 2.000 tahun. Sayangnya, banyaklah orang Katolik yang kurang memiliki pemahaman yang memadai tentang sejarah Gerejanya sendiri. Karena itulah penulis terdorong menyusun buku ini, setelah membaca beberapa buku tentang sejarah Gereja. Sejarah Gereja Katolik sekurang-kurangnya dapat kita bagi dalam beberapa zaman, yakni: Zaman Para Rasul (Abad I); Zaman Para Bapa Gereja…