Text
Iman, Budaya dan Pergumulan Sosial Refleksi Yubilium 100 Tahun Gereja Katolik Maggaran
Sejarah pergulatan hidup Gereja Katolik Manggarai selama seratus tahun ini ditulis tidak sekedar sebagai nostalgia terhadap masa lampau, tetapi lebih-lebih sebagai kenangan penuh syukur akan kehadiran Allah yang penuh belas kasih melalui hamba-hambaNya para misionaris dan seluruh umat Allah di Manggarai, yang menggugah dinamika hidup sekarang ini dan mengorientasi perjuangan hidup selanjutnya. Kisah iman selalu berciri aktual dan transformatif.
Tidak tersedia versi lain