Buku Harta Sang Guru ini bukanlah pemberi jawaban atas pertanyaan “apakah harta paling bermakna bagi seorang guru”. Buku ini merupakan renungan kecil yang berisi 53 kutipan inspirasional, yang diharapkan dapat digunakan sebagai bahan doa atau refleksi para guru Kristiani. Maka, buku ini dimaksudkan sebagai buku spiritualitas, terutama spiritualitas guru Kristiani. Meskipun demikian, siap…
Buku untuk mereka yang mempraktikkan Doa Berpusat Hati, baik yang pemula maupun yang sudah menjadi praktisi. Buku ini mulai dengan renungan atas keluarga Betania yakni Marta, Maria, dan Lazarus sebagai orang-orang yang berada pada aneka tahap kehidupan spiritual. Lazarus adalah model transformasi dari keterpusatan pada diri sendiri ke keterpusatan pada Kristus, yang disembuhkan oleh Sabda Penye…
Buku ini mengajarkan pokok-pokok iman Katolik dalam Syahadat Para Rasul dengan bahasa yang ringan sehingga mudah mencernanya. Ketika Anda membacanya, Anda ingin membaca hal-hal berikutnya karena telah menemukan jawaban-jawaban yang sulit dan mungkin telah menggelisahkan Anda seputar iman Katolik yang Anda cintai.
Di tengah moralitas kehidupan yang nyaris runtuh, dambaan manusia akan kasih dan keadilan terus tumbuh dan tidak pernah pudar atau hilang. Bahkan, dambaan akan kasih dan keadilan semakin menguat ketika manusia hampir sekarat ditimpa oleh pemerintahan dan penguasaan yang korup dan bejat. Penulis buku ini mengajak kita untuk tetap peduli dan senantiasa menyerukan secara lantang dambaan akan kasi…
Buku ini bercerita mengenai beberapa kisah hidup dan pengalaman para misionaris. “Belajar dari pengalaman”, itulah ungkapan yang cocok untuk kita renungkan bersama. Setiap hari kita mengalami aneka macam pengalaman dalam hidup. Pengalaman adalah guru yang paling berharga dalam hidup manusia. Pengalaman kegagalan dalam mencapai sesuatu, mengajari kita untuk rendah hati menerima kehendak Tuha…